KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Konferensi Tingkat Tingkat Tinggi ASEAN telah dibuka dan berlangsung di Labuan Bajo, Nusa Tenggara Timur (NTT) pada Rabu (10/5). Menteri Kesehatan Budi Gunadi mengatakan pembentukan dana pandemi atau pandemi fund akan menjadi salah satu pembahasan dalam KTT ASEAN di Indonesia. "Indonesia tengah mendorong pembentukan dana pandemi atau pandemic fund di kawasan ASEAN. Dana tersebut dapat digunakan untuk respons pencegahan dan pengendalian penyakit yang akan datang," kata Budi dalam keteranganya, Rabu (10/5).
KTT ASEAN Dimulai, Bahas Pembentukan Dana Pandemi
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Konferensi Tingkat Tingkat Tinggi ASEAN telah dibuka dan berlangsung di Labuan Bajo, Nusa Tenggara Timur (NTT) pada Rabu (10/5). Menteri Kesehatan Budi Gunadi mengatakan pembentukan dana pandemi atau pandemi fund akan menjadi salah satu pembahasan dalam KTT ASEAN di Indonesia. "Indonesia tengah mendorong pembentukan dana pandemi atau pandemic fund di kawasan ASEAN. Dana tersebut dapat digunakan untuk respons pencegahan dan pengendalian penyakit yang akan datang," kata Budi dalam keteranganya, Rabu (10/5).