KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Sillo Maritime Perdana Tbk (SHIP) berencana menambahkan satu unit kapal Floating Storage Offloading (FSO) yang berasal dari Manaco dengan kapasitas 865.000 bbls pada kuartal III tahun ini. Herjati, Direktur Keuangan Sillo Maritrime mengatakan, rencana ini sudah ada sejak semester I-2018, dimana tahun ini perseroan memang mempunyai agenda pembelian kapal. “Rencananya tahun ini kami akan menambah dua unit kapal seharga US$ 60 juta, salah satunya adalah kapal Floating Storage Offloadng dan satu lagi kapal Liquefied Petroleum Gas (LPG) tanker yang berasal dari Yunani dengan kapasitas 3.443 m³,” ujarnya kepada Kontan.co.id, Minggu (12/8).
Kuartal III. Sillo Maritime Perdana (SHIP) tambah kapal floating storage offloading
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Sillo Maritime Perdana Tbk (SHIP) berencana menambahkan satu unit kapal Floating Storage Offloading (FSO) yang berasal dari Manaco dengan kapasitas 865.000 bbls pada kuartal III tahun ini. Herjati, Direktur Keuangan Sillo Maritrime mengatakan, rencana ini sudah ada sejak semester I-2018, dimana tahun ini perseroan memang mempunyai agenda pembelian kapal. “Rencananya tahun ini kami akan menambah dua unit kapal seharga US$ 60 juta, salah satunya adalah kapal Floating Storage Offloadng dan satu lagi kapal Liquefied Petroleum Gas (LPG) tanker yang berasal dari Yunani dengan kapasitas 3.443 m³,” ujarnya kepada Kontan.co.id, Minggu (12/8).