MOMSMONEY.ID - Pernahkah kucing peliharaan Anda bertingkah menyebalkan? Tiba-tiba tidur di atas laptop misalnya. Anda ingin memarahinya, tetapi tingkahnya sungguh bikin gemas! Namun, pernahkah Anda bertanya-tanya alasan kenapa kucing suka sekali berbaring di atas laptop? Dilansir dari Reader’s Digest, Marilyn Krieger, seorang Konsultan Perilaku Kucing Bersertifikat, mengatakan, banyak kucing duduk di tempat seperti keyboard atau laptop karena mereka berada di dekat orang favorit mereka dan menjadi pusat perhatiannya. Ini karena kucing tanpa sadar belajar bahwa duduk di depan pemiliknya, dia akan mendapat kasih sayang seperti dibelai atau diajak bicara. Itulah alasan mereka selalu menghampiri Anda saat berhadapan dengan benda bernama laptop. Baca Juga: Selain Bahasa Tubuh, Kucing Ternyata Juga Punya Ekspresi Wajah
Kucing Anda suka Berbaring di Atas Laptop? Mungkin Ini Alasannya
MOMSMONEY.ID - Pernahkah kucing peliharaan Anda bertingkah menyebalkan? Tiba-tiba tidur di atas laptop misalnya. Anda ingin memarahinya, tetapi tingkahnya sungguh bikin gemas! Namun, pernahkah Anda bertanya-tanya alasan kenapa kucing suka sekali berbaring di atas laptop? Dilansir dari Reader’s Digest, Marilyn Krieger, seorang Konsultan Perilaku Kucing Bersertifikat, mengatakan, banyak kucing duduk di tempat seperti keyboard atau laptop karena mereka berada di dekat orang favorit mereka dan menjadi pusat perhatiannya. Ini karena kucing tanpa sadar belajar bahwa duduk di depan pemiliknya, dia akan mendapat kasih sayang seperti dibelai atau diajak bicara. Itulah alasan mereka selalu menghampiri Anda saat berhadapan dengan benda bernama laptop. Baca Juga: Selain Bahasa Tubuh, Kucing Ternyata Juga Punya Ekspresi Wajah