KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Jumlah wisatawan mancanegara (wisman) yang masuk ke Indonesia pada bulan November 2020 masih turun tajam dari jumlah kunjungan pada periode sebelumnya. Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat, jumlah kunjungan wisman pada bulan November sebesar 175.300 kunjungan, atau turun 86,31% year on year (yoy) dari November 2019 yang tercatat 1,2 juta kunjungan. “Kita lihat di mana tahun 2018 dan tahun 2019 ini kan masih belum ada wabah Covid-19. Jadi, jumlah kunjungan wisman menurun dari tahun sebelumnya,” kata Deputi Deputi Bidang Statistik Distribusi dan Jasa BPS Setianto, Senin (4/1) via video conference.
Kunjungan wisatawan mancanegara masih tertekan di November 2020
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Jumlah wisatawan mancanegara (wisman) yang masuk ke Indonesia pada bulan November 2020 masih turun tajam dari jumlah kunjungan pada periode sebelumnya. Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat, jumlah kunjungan wisman pada bulan November sebesar 175.300 kunjungan, atau turun 86,31% year on year (yoy) dari November 2019 yang tercatat 1,2 juta kunjungan. “Kita lihat di mana tahun 2018 dan tahun 2019 ini kan masih belum ada wabah Covid-19. Jadi, jumlah kunjungan wisman menurun dari tahun sebelumnya,” kata Deputi Deputi Bidang Statistik Distribusi dan Jasa BPS Setianto, Senin (4/1) via video conference.