KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Wakil Menteri Ketenagakerjaan (Wamenaker) Immanuel Ebenezer Gerungan menegaskan kepada manajemen PT Sri Rejeki Isman Tbk (Sritex) agar tidak lagi melakukan pemutusan hubungan kerja (PHK), mengingat adanya putusan pailit perusahaan. Hal tersebut diungkap saat melakukan diskusi bersama serikat pekerja dan manajemen Sritex di Sukoharjo, Jawa Tengah, pada Rabu (8/1). "Fokus kita tetap memastikan tidak adanya PHK di Sritex, dan kami meminta manajemen untuk menjamin hal tersebut," ujar pria yang akrab disapa Noel tersebut.
Kunjungi Sritex, Wamenaker Pastikan Tak Ada PHK Lagi
KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Wakil Menteri Ketenagakerjaan (Wamenaker) Immanuel Ebenezer Gerungan menegaskan kepada manajemen PT Sri Rejeki Isman Tbk (Sritex) agar tidak lagi melakukan pemutusan hubungan kerja (PHK), mengingat adanya putusan pailit perusahaan. Hal tersebut diungkap saat melakukan diskusi bersama serikat pekerja dan manajemen Sritex di Sukoharjo, Jawa Tengah, pada Rabu (8/1). "Fokus kita tetap memastikan tidak adanya PHK di Sritex, dan kami meminta manajemen untuk menjamin hal tersebut," ujar pria yang akrab disapa Noel tersebut.