KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Mega Manunggal Property Tbk (MMLP) masih optimistis melihat prospek bisnis tahun ini. Meski begitu, analis masih menyarankan investor untuk wait and see sebelum mengoleksi saham ini. Rendy Wijaya, Analis Phintraco Sekuritas mengatakan bisnis MMLP memiliki ketergantungan yang tinggi terhadap kinerja dari sektor manufaktur, terutama kinerja ekspor. "Dengan begitu, melihat kondisi saat ini, prospek bisnis MMLP untuk tahun 2018 masih kurang positif dikarenakan kondisi global yang kurang kondusif," jelasnya, Senin (24/9).
Kurang likuid, analis sarankan wait and see saham Mega Manunggal Property (MMLP)
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Mega Manunggal Property Tbk (MMLP) masih optimistis melihat prospek bisnis tahun ini. Meski begitu, analis masih menyarankan investor untuk wait and see sebelum mengoleksi saham ini. Rendy Wijaya, Analis Phintraco Sekuritas mengatakan bisnis MMLP memiliki ketergantungan yang tinggi terhadap kinerja dari sektor manufaktur, terutama kinerja ekspor. "Dengan begitu, melihat kondisi saat ini, prospek bisnis MMLP untuk tahun 2018 masih kurang positif dikarenakan kondisi global yang kurang kondusif," jelasnya, Senin (24/9).