KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Nilai tukar dolar Amerika Serikat (AS) di perbankan kembali berada di level tinggi, seiring melemahnya rupiah. Mengutip Bloomberg, rupiah berada di level Rp 16.954 per dolar AS pada akhir perdagangan Senin (19/1/2026). Level ini mencerminkan pelemahan 0,40% secara harian dan 1,37% sejak awal tahun. Seiring dengan itu, nilai tukar dolar AS di perbankan terpantau berada di level tinggi. Termasuk, di HSBC Indonesia yang kurs jual dolar AS telah menembus level Rp 17.000 per dolar AS.
Kurs Dolar di Bank Tembus Rp 17.000, HSBC Nilai Masih Sejalan Pasar
KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Nilai tukar dolar Amerika Serikat (AS) di perbankan kembali berada di level tinggi, seiring melemahnya rupiah. Mengutip Bloomberg, rupiah berada di level Rp 16.954 per dolar AS pada akhir perdagangan Senin (19/1/2026). Level ini mencerminkan pelemahan 0,40% secara harian dan 1,37% sejak awal tahun. Seiring dengan itu, nilai tukar dolar AS di perbankan terpantau berada di level tinggi. Termasuk, di HSBC Indonesia yang kurs jual dolar AS telah menembus level Rp 17.000 per dolar AS.