KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Nilai tukar rupiah tertekan di tengah penguatan dolar Amerika Serikat (AS). Dolar menjadi mata uang yang diburu karena statusnya sebagai safe haven. Rabu (23/10), kurs rupiah Jisdor melemah 0,39% ke Rp 15.620 per dolar AS. Pergerakan rupiah ini sejalan dengan pasar spot. Kurs rupiah spot berada di Rp 15.627 per dolar AS pada penutupan perdagangan hari ini. Kurs rupiah spot melemah 0,38% ketimbang penutupan perdagangan kemarin di Rp 15.567 per dolar AS.
Kurs Rupiah Jisdor Melemah 0,39% ke Rp 15.620 Per Dolar AS, Rabu (23/10)
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Nilai tukar rupiah tertekan di tengah penguatan dolar Amerika Serikat (AS). Dolar menjadi mata uang yang diburu karena statusnya sebagai safe haven. Rabu (23/10), kurs rupiah Jisdor melemah 0,39% ke Rp 15.620 per dolar AS. Pergerakan rupiah ini sejalan dengan pasar spot. Kurs rupiah spot berada di Rp 15.627 per dolar AS pada penutupan perdagangan hari ini. Kurs rupiah spot melemah 0,38% ketimbang penutupan perdagangan kemarin di Rp 15.567 per dolar AS.