JAKARTA. Nilai tukar rupiah bergerak menguat lagi pada perdagangan Selasa (8/8). Di pasar spot pukul 10.10 WIB, posisi USD/IDR berada di angka 13.319. Angka ini turun ketimbang pentupan perdagangan kemarin pada 13.321. Nilai tukar rupiah di pasar spot sempat mencapai level 13.312 pada pukul 8.52 WIB. Pada kurs tengah Bank Indonesia, nilai tukar rupiah stagnan pada level Rp 13.319 sejak Senin. Data ekonomi yang ditunggu pasar, yakni pertumbuhan ekonomi hingga Juni serta cadangan devisa bulan Juli telah muncul. Efek kedua hal ini terefleksi pada koreksi pasar saham dan kurs rupiah di pasar spot kemarin.
Kurs rupiah menguat terhadap dollar AS
JAKARTA. Nilai tukar rupiah bergerak menguat lagi pada perdagangan Selasa (8/8). Di pasar spot pukul 10.10 WIB, posisi USD/IDR berada di angka 13.319. Angka ini turun ketimbang pentupan perdagangan kemarin pada 13.321. Nilai tukar rupiah di pasar spot sempat mencapai level 13.312 pada pukul 8.52 WIB. Pada kurs tengah Bank Indonesia, nilai tukar rupiah stagnan pada level Rp 13.319 sejak Senin. Data ekonomi yang ditunggu pasar, yakni pertumbuhan ekonomi hingga Juni serta cadangan devisa bulan Juli telah muncul. Efek kedua hal ini terefleksi pada koreksi pasar saham dan kurs rupiah di pasar spot kemarin.