KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Sahabat Sampoerna (Bank Sampoerna) menutup periode sembilan bulan pertama di 2023 dengan kenaikan laba 32% secara tahunan (YoY). Laba bank tersebut senilai Rp 37,3 miliar. CEO Bank Sampoerna Ali Yong mengungkapkan bahwa laba melesat berkat peningkatan pendapatan non-bunga bersih hingga 163,8% menjadi Rp 94,13 miliar. Rata-rata total nilai transaksi bulanan melalui virtual accounts Bank Sampoerna sepanjang tiga kuartal 2023 mencapai hampir Rp 8 triliun, meningkat 20% dibandingkan nilai periode yang sama tahun 2022.
Laba Bank Sampoerna Naik 32% Menjadi Rp 37,3 Miliar Per September 2023
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Sahabat Sampoerna (Bank Sampoerna) menutup periode sembilan bulan pertama di 2023 dengan kenaikan laba 32% secara tahunan (YoY). Laba bank tersebut senilai Rp 37,3 miliar. CEO Bank Sampoerna Ali Yong mengungkapkan bahwa laba melesat berkat peningkatan pendapatan non-bunga bersih hingga 163,8% menjadi Rp 94,13 miliar. Rata-rata total nilai transaksi bulanan melalui virtual accounts Bank Sampoerna sepanjang tiga kuartal 2023 mencapai hampir Rp 8 triliun, meningkat 20% dibandingkan nilai periode yang sama tahun 2022.