KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Amar Indonesia Tbk (AMAR) mencatatkan kinerja laba yang positif sebesar Rp 48,86 miliar pada kuartal I-2024, meningkat 41,9% secara tahunan dari sebelumnya Rp 34,43 miliar. Berdasarkan laporan keuangan perseroan, kinerja laba bersih tersebut ditopang oleh meningkatnya pendapatan bunga bersih sebesar Rp 269 miliar pada kuartal I-2024, naik 40,6% yoy dari periode yang sama tahun lalu Rp 191,33 miliar. Alhasil rasio margin bunga bersih atau net interest margin (NIM) Bank Amar naik dari 16,57% menjadi 22,73% per 31 Maret 2024.
Laba Bersih Bank Amar (AMAR) Melonjak 41,9% Pada Kuartal I-2024
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Amar Indonesia Tbk (AMAR) mencatatkan kinerja laba yang positif sebesar Rp 48,86 miliar pada kuartal I-2024, meningkat 41,9% secara tahunan dari sebelumnya Rp 34,43 miliar. Berdasarkan laporan keuangan perseroan, kinerja laba bersih tersebut ditopang oleh meningkatnya pendapatan bunga bersih sebesar Rp 269 miliar pada kuartal I-2024, naik 40,6% yoy dari periode yang sama tahun lalu Rp 191,33 miliar. Alhasil rasio margin bunga bersih atau net interest margin (NIM) Bank Amar naik dari 16,57% menjadi 22,73% per 31 Maret 2024.