KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Prodia Widyahusada Tbk (PRDA), resmi menyetujui pembagian dividen tunai sebesar Rp 87,73 miliar atau sebesar Rp 93,57 per lembar saham kepada pemegang saham dalam Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RPUST), Kamis (2/5). Direktur Utama PRDA, Dewi Muliaty, mengatakan perusahaan mempertahankan pertumbuhan kinerja bisnis yang positif sehingga dapat memberikan nilai tambah pada pemegang saham. "Sejalan dengan keberhasilan kami dalam menjaga pertumbuhan kinerja yang positif di tahun lalu, kami berkomitmen untuk memberikan deviden tunai senilai 50% dari laba bersih 2018," tutur Dewi dalam kesempatan RPUST di gedung Bursa Efek Indonesia (BEI), Jakarta, Kamis (2/5).
Laba bersih naik 16,35%, Prodia Widyahusada (PRDA) tebar dividen Rp 87,73 miliar
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Prodia Widyahusada Tbk (PRDA), resmi menyetujui pembagian dividen tunai sebesar Rp 87,73 miliar atau sebesar Rp 93,57 per lembar saham kepada pemegang saham dalam Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RPUST), Kamis (2/5). Direktur Utama PRDA, Dewi Muliaty, mengatakan perusahaan mempertahankan pertumbuhan kinerja bisnis yang positif sehingga dapat memberikan nilai tambah pada pemegang saham. "Sejalan dengan keberhasilan kami dalam menjaga pertumbuhan kinerja yang positif di tahun lalu, kami berkomitmen untuk memberikan deviden tunai senilai 50% dari laba bersih 2018," tutur Dewi dalam kesempatan RPUST di gedung Bursa Efek Indonesia (BEI), Jakarta, Kamis (2/5).