KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank CIMB Niaga Tbk sepanjang Semester I-2019 mencatatkan total laba bersih sebesar Rp 1,98 triliun. Jumlah tersebut tercatat mengalami peningkatan dibanding periode yang sama tahun sebelumnya sebesar Rp 1,76 triliun atau tumbuh 11,8% secara year on year (yoy). Jika dirinci, pertumbuhan laba tersebut antara lain didorong oleh pendapatan bunga bersih atau net interest income (NII) yang naik sebesar 5,5% yoy menjadi Rp 6,32 triliun. Selain itu, biaya pencadangan perseroan juga secara tahunan menurun 2% menjadi Rp 1,52 triliun. Baca Juga: Gandeng Artajasa, Mastercard akan implementasi GPN
Laba CIMB Niaga naik 11,8% di semester I 2019
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank CIMB Niaga Tbk sepanjang Semester I-2019 mencatatkan total laba bersih sebesar Rp 1,98 triliun. Jumlah tersebut tercatat mengalami peningkatan dibanding periode yang sama tahun sebelumnya sebesar Rp 1,76 triliun atau tumbuh 11,8% secara year on year (yoy). Jika dirinci, pertumbuhan laba tersebut antara lain didorong oleh pendapatan bunga bersih atau net interest income (NII) yang naik sebesar 5,5% yoy menjadi Rp 6,32 triliun. Selain itu, biaya pencadangan perseroan juga secara tahunan menurun 2% menjadi Rp 1,52 triliun. Baca Juga: Gandeng Artajasa, Mastercard akan implementasi GPN