KONTAN.CO.ID - DUBAI. Saudi Aramco, perusahaan minyak terbesar di dunia, melaporkan penurunan laba bersih sebesar 15,4% pada kuartal III-2023, menjadi US$ 27,6 miliar. Penurunan ini disebabkan harga minyak mentah yang lebih rendah dan margin penyulingan yang menurun. Meskipun demikian, Aramco tetap mempertahankan pembayaran dividen sebesar US$ 31,1 miliar untuk kuartal tersebut, termasuk US$ 10,8 miliar yang terkait dengan kinerja.
Laba Saudi Aramco Turun 15% di Kuartal III-2024, Tapi Tetap Pertahankan Dividen Besar
KONTAN.CO.ID - DUBAI. Saudi Aramco, perusahaan minyak terbesar di dunia, melaporkan penurunan laba bersih sebesar 15,4% pada kuartal III-2023, menjadi US$ 27,6 miliar. Penurunan ini disebabkan harga minyak mentah yang lebih rendah dan margin penyulingan yang menurun. Meskipun demikian, Aramco tetap mempertahankan pembayaran dividen sebesar US$ 31,1 miliar untuk kuartal tersebut, termasuk US$ 10,8 miliar yang terkait dengan kinerja.