KONTAN.CO.ID -JAKARTA. Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) PT PLN (Persero) sore nanti akan mengesahkan susunan Anggota Dewan Komisaris dan Direksi baru. Seperti diketahui, selama ini, PLN masih dipimpin oleh Pelaksana Tugas (Plt) yaitu Sripeni Inten Cahyani. Menteri BUMN Erick Thohir telah menunjuk Amien Sunaryadi sebagai Komisaris Utama PLN dan Zulkifli Zaini sebagai Direktur Utama PLN. Sepak terjang keduanya selama ini menjadi alasan Erick Thohir menunjuk untuk memimpin perusahaan listrik milik negara tersebut. Baca Juga: Erick Thohir akan ajukan 3 nama calon Dirut Garuda ke Jokowi pada awal Januari
Lagi, Bankir kembali pimpin Perusahaan Listrik Negara
KONTAN.CO.ID -JAKARTA. Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) PT PLN (Persero) sore nanti akan mengesahkan susunan Anggota Dewan Komisaris dan Direksi baru. Seperti diketahui, selama ini, PLN masih dipimpin oleh Pelaksana Tugas (Plt) yaitu Sripeni Inten Cahyani. Menteri BUMN Erick Thohir telah menunjuk Amien Sunaryadi sebagai Komisaris Utama PLN dan Zulkifli Zaini sebagai Direktur Utama PLN. Sepak terjang keduanya selama ini menjadi alasan Erick Thohir menunjuk untuk memimpin perusahaan listrik milik negara tersebut. Baca Juga: Erick Thohir akan ajukan 3 nama calon Dirut Garuda ke Jokowi pada awal Januari