KONTAN.CO.ID - MADRID. Laju kematian akibat virus corona di Spanyol kembali berdetak untuk pertama kalinya dalam lima hari pada hari Selasa. Catatan Reuters menunjukkan, ada 743 orang meninggal dalam sehari. Akan tetapi, masih ada harapan bahwa penguncian nasional akan segera dikurangi. Per Selasa (7/4/2020), jumlah korban tersebut lebih tinggi dibandingkan dengan 637 kematian yang terdaftar selama 24 jam sebelumnya. Sehingga, menjadikan total kematian akibat corona di Spanyol menjadi 13.798, tertinggi kedua di dunia setelah Italia. Namun, peningkatan harian proporsional 5,7% sekitar setengah dari yang dilaporkan seminggu yang lalu.
Laju kematian virus corona Spanyol kembali naik, kini mendekati 14.000
KONTAN.CO.ID - MADRID. Laju kematian akibat virus corona di Spanyol kembali berdetak untuk pertama kalinya dalam lima hari pada hari Selasa. Catatan Reuters menunjukkan, ada 743 orang meninggal dalam sehari. Akan tetapi, masih ada harapan bahwa penguncian nasional akan segera dikurangi. Per Selasa (7/4/2020), jumlah korban tersebut lebih tinggi dibandingkan dengan 637 kematian yang terdaftar selama 24 jam sebelumnya. Sehingga, menjadikan total kematian akibat corona di Spanyol menjadi 13.798, tertinggi kedua di dunia setelah Italia. Namun, peningkatan harian proporsional 5,7% sekitar setengah dari yang dilaporkan seminggu yang lalu.