KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Adopsi kendaraan listrik dalam bisnis logistik menjadi salah satu langkah strategis menuju ekonomi hijau. hijau. Upaya tersebut diharapkan mampu menurunkan emisi karbon sekaligus meningkatkan efisiensi operasional perusahaan. Maka, PT Jasa Berdikari Logistics Tbk turut memulai langkah menuju green logistics (logistik bersih) melalui pengadaan 500 unit truk electric vehicle (EV). Untuk pengadaan ini emiten berkode saham LAJU itu menggandeng Indomobil dan JAC. Pada tahap awal di akhir 2025, sekitar 20 unit EV truck tiba di Indonesia pada akhir tahun 2025. Presiden Direktur Jasa Berdikari Logistics, James Budiarto Tjandrakesuma mengatakan, transisi menuju green logistics merupakan sebuah langkah strategis bisnis perusahaan sekaligus tanggung jawab dalam mengurangi emisi dan memberikan udara yang lebih sehat bagi lingkungan.
LAJU Menyiapkan 500 Truk Listrik dan Membangun Ekosistem Logistik Hijau
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Adopsi kendaraan listrik dalam bisnis logistik menjadi salah satu langkah strategis menuju ekonomi hijau. hijau. Upaya tersebut diharapkan mampu menurunkan emisi karbon sekaligus meningkatkan efisiensi operasional perusahaan. Maka, PT Jasa Berdikari Logistics Tbk turut memulai langkah menuju green logistics (logistik bersih) melalui pengadaan 500 unit truk electric vehicle (EV). Untuk pengadaan ini emiten berkode saham LAJU itu menggandeng Indomobil dan JAC. Pada tahap awal di akhir 2025, sekitar 20 unit EV truck tiba di Indonesia pada akhir tahun 2025. Presiden Direktur Jasa Berdikari Logistics, James Budiarto Tjandrakesuma mengatakan, transisi menuju green logistics merupakan sebuah langkah strategis bisnis perusahaan sekaligus tanggung jawab dalam mengurangi emisi dan memberikan udara yang lebih sehat bagi lingkungan.