KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Pembangunan Daerah Jawa Timur Tbk (BJTM) akan terus meningkatkan belanja modal atau capex IT untuk mendukung transformasi digital perseroan. Tahun ini, Bank Jatim mengganggarkan sebesar Rp 165 miliar dan tahun depan akan ditingkatkan lagi. Busrul Iman, Direktur Utama Bank Jatim mengatakan, perseroan telah mengembangkan platform sebagai bagian dari transformasi digital yakni J-Connet. Platform ini merupakan branding digital banking yang menghubungkan semua kebutuhan dan kemudahan akan akses layanan perbankan. "Kami sudah petakan target market kami dalam pengembangan digital banking melalui J-Connet ini. Ada tiga pilar yang jadi fokus kami yakni Pemda dan ASN, pelaku UMKM, dan masyarakta umum. Dengan begitu kami harus terus melengkapi infrastruktur sehingga anggaran digital banking ke depan akan semakin besar," jelas Busrul dalam publik eksposes virtual, Selasa (7/9).
Lakukan transformasi digital, Bank Jatim akan tingkatkan belanja modal IT
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Pembangunan Daerah Jawa Timur Tbk (BJTM) akan terus meningkatkan belanja modal atau capex IT untuk mendukung transformasi digital perseroan. Tahun ini, Bank Jatim mengganggarkan sebesar Rp 165 miliar dan tahun depan akan ditingkatkan lagi. Busrul Iman, Direktur Utama Bank Jatim mengatakan, perseroan telah mengembangkan platform sebagai bagian dari transformasi digital yakni J-Connet. Platform ini merupakan branding digital banking yang menghubungkan semua kebutuhan dan kemudahan akan akses layanan perbankan. "Kami sudah petakan target market kami dalam pengembangan digital banking melalui J-Connet ini. Ada tiga pilar yang jadi fokus kami yakni Pemda dan ASN, pelaku UMKM, dan masyarakta umum. Dengan begitu kami harus terus melengkapi infrastruktur sehingga anggaran digital banking ke depan akan semakin besar," jelas Busrul dalam publik eksposes virtual, Selasa (7/9).