KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sebagai mitra pemerintah yang turut melakukan penjualan Surat Berharga Negara (SBN), PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI berhasil mencatatkan penjualan melebihi target untuk periode 3 - 29 Maret 2023. Sampai dengan akhir masa penawaran SR018, yakni pada 29 Maret 2023, tercatat penjualan SR018 mencapai Rp 1,7 triliun atau sebesar 231,25% dari target yang telah ditetapkan oleh Kementerian Keuangan RI. Angka tersebut meningkat dibandingkan penjualan SR017 pada tahun 2022 yang realisasi penjualannya sebesar Rp 1,01 triliun. Hal ini menunjukkan antusiasme masyarakat terhadap penjualan Sukuk Ritel yang semakin meningkat.
Lampaui Target, BRI Catat Penjualan SBN SR018 Tembus 231,25%
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sebagai mitra pemerintah yang turut melakukan penjualan Surat Berharga Negara (SBN), PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI berhasil mencatatkan penjualan melebihi target untuk periode 3 - 29 Maret 2023. Sampai dengan akhir masa penawaran SR018, yakni pada 29 Maret 2023, tercatat penjualan SR018 mencapai Rp 1,7 triliun atau sebesar 231,25% dari target yang telah ditetapkan oleh Kementerian Keuangan RI. Angka tersebut meningkat dibandingkan penjualan SR017 pada tahun 2022 yang realisasi penjualannya sebesar Rp 1,01 triliun. Hal ini menunjukkan antusiasme masyarakat terhadap penjualan Sukuk Ritel yang semakin meningkat.