KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup melemah 35,45 poin atau 0,56% ke 6.349,43 di akhir perdagangan sesi I Rabu (3/7). Sebanyak 148 saham naik, 223 saham turun dan 134 saham tak bergerak. Seluruh sektor kompak memerah. Sektor-sektor dengan pelemahan terdalam adalah sektor pertambangan yang turun 1,09%, sektor aneka industri turun 0,86% dan sektor konstruksi turun 0,75%.
Lanjutkan koreksi, IHSG melemah 0,56% ke 6.349 di akhir perdagangan sesi I
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup melemah 35,45 poin atau 0,56% ke 6.349,43 di akhir perdagangan sesi I Rabu (3/7). Sebanyak 148 saham naik, 223 saham turun dan 134 saham tak bergerak. Seluruh sektor kompak memerah. Sektor-sektor dengan pelemahan terdalam adalah sektor pertambangan yang turun 1,09%, sektor aneka industri turun 0,86% dan sektor konstruksi turun 0,75%.