KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Perindustrian (Kemenperin) turut menanggapi wacana kebijakan larangan truk over dimension over load (ODOL) pada 2023. Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita mengatakan, rencana kebijakan larangan ODOL tengah dibahas di lintas kementerian/lembaga. Pemerintah pun mempertimbangkan banyak hal secara matang ketika merumuskan kebijakan larangan ODOL. Di satu sisi, pemerintah menyadari bahwa keberadaan truk ODOL kerap diasosiasikan sebagai sinyal bertumbuhnya ekonomi nasional.
Larangan ODOL Bakal Diterapkan, Begini Tanggapan Kemenperin
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Perindustrian (Kemenperin) turut menanggapi wacana kebijakan larangan truk over dimension over load (ODOL) pada 2023. Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita mengatakan, rencana kebijakan larangan ODOL tengah dibahas di lintas kementerian/lembaga. Pemerintah pun mempertimbangkan banyak hal secara matang ketika merumuskan kebijakan larangan ODOL. Di satu sisi, pemerintah menyadari bahwa keberadaan truk ODOL kerap diasosiasikan sebagai sinyal bertumbuhnya ekonomi nasional.