KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Direktur Center of Economics and Law Studies (Celios) Bhima Yudhistira Adhinegara memprediksi periode libur natal dan tahun baru (Nataru) akan berdampak pada dua hal. Pertama, akan ada peningkatan pendapatan asli daerah (PAD). Sehingga ada persiapan bagi pemerintah daerah untuk melakukan belanja di awal tahun 2023. Kedua, berdampak pada meningkatnya aktivitas ekonomi UMKM dan menyerap tenaga kerja.
Libur Natal dan Tahun Baru Diprediksi Bakal Tingkatkan Perekonomian Daerah
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Direktur Center of Economics and Law Studies (Celios) Bhima Yudhistira Adhinegara memprediksi periode libur natal dan tahun baru (Nataru) akan berdampak pada dua hal. Pertama, akan ada peningkatan pendapatan asli daerah (PAD). Sehingga ada persiapan bagi pemerintah daerah untuk melakukan belanja di awal tahun 2023. Kedua, berdampak pada meningkatnya aktivitas ekonomi UMKM dan menyerap tenaga kerja.