KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank menengah agresif menarik dana mahal. Hal ini tercermin dari suku bunga deposito spesial rate kelompok bank BUKU III atau yang mempunyai modal inti antara Rp 5 triliun-Rp 30 triliun di atas rata-rata industri. Berdasarkan data Lembaga Penjamin Simpanan (LPS), sampai kuartal III-2018, bunga spesial rate deposito rata-rata industri sebesar 7,02%. Sedangkan spesial rate deposito bank BUKU III sebesar 7,17%. LPS mencatat bank BUKU III mencatat kenaikan LDR cukup pesat melampaui suku bunga spesial rate bank BUKU IV, II dan BUKU I. Sebagai gambaran saja, bunga spesial rate BUKU IV sebesar 6,96%, BUKU II sebesar 6,91%, dan BUKU I sebesar 6,9%.
Likuiditas mengetat, bank menengah agresif tarik dana mahal
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank menengah agresif menarik dana mahal. Hal ini tercermin dari suku bunga deposito spesial rate kelompok bank BUKU III atau yang mempunyai modal inti antara Rp 5 triliun-Rp 30 triliun di atas rata-rata industri. Berdasarkan data Lembaga Penjamin Simpanan (LPS), sampai kuartal III-2018, bunga spesial rate deposito rata-rata industri sebesar 7,02%. Sedangkan spesial rate deposito bank BUKU III sebesar 7,17%. LPS mencatat bank BUKU III mencatat kenaikan LDR cukup pesat melampaui suku bunga spesial rate bank BUKU IV, II dan BUKU I. Sebagai gambaran saja, bunga spesial rate BUKU IV sebesar 6,96%, BUKU II sebesar 6,91%, dan BUKU I sebesar 6,9%.