KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kondisi likuiditas perbankan menurut Bank Indonesia (BI) saat ini mulai mengetat. Hal ini ditunjukkan dengan realisasi rasio kredit dibanding dana pihak ketiga (DPK) atau loan to deposit ratio (LDR) yang mencapai 94% pada Agustus 2018. Menurut Filianingsih Hendarta, Asisten Gubernur Kepala Departemen Kebijakan Makroprudensial BI meskipun kondisi likuiditas mengetat, tapi pengetatannya tidak terlalu tinggi. “Sehingga bank sangat mampu mencover kebutuhan likuiditas sebagaimana terlihat dari AL/DPK,” kata Fili kepada kontan.co.id, Senin (29/10).
Likuiditas perbankan mengetat, BI dan OJK yakin bank masih bisa atasi kebutuhannya
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kondisi likuiditas perbankan menurut Bank Indonesia (BI) saat ini mulai mengetat. Hal ini ditunjukkan dengan realisasi rasio kredit dibanding dana pihak ketiga (DPK) atau loan to deposit ratio (LDR) yang mencapai 94% pada Agustus 2018. Menurut Filianingsih Hendarta, Asisten Gubernur Kepala Departemen Kebijakan Makroprudensial BI meskipun kondisi likuiditas mengetat, tapi pengetatannya tidak terlalu tinggi. “Sehingga bank sangat mampu mencover kebutuhan likuiditas sebagaimana terlihat dari AL/DPK,” kata Fili kepada kontan.co.id, Senin (29/10).