KONTAN.CO.ID - TOKYO. Lockheed Martin Corp, produsen jet tempur siluman F-35, akan bergabung dengan proyek yang dipimpin oleh Mitsubishi Heavy Industries (MHI) untuk membangun pesawat tempur baru. Nikkei melaporkan jet tempur anyar ini diperkirakan akan dikirim ke angkatan udara Jepang pada pertengahan 2030-an nanti. Partisipasi Lockheed sebagai mitra junior dalam pengembangan ini terjadi setelah sebelumnya mengusulkan desain hybrid berdasarkan jet F-35 dan F-22 miliknya.
Lockheed Martin akan bergabung dalam program jet tempur baru milik Jepang
KONTAN.CO.ID - TOKYO. Lockheed Martin Corp, produsen jet tempur siluman F-35, akan bergabung dengan proyek yang dipimpin oleh Mitsubishi Heavy Industries (MHI) untuk membangun pesawat tempur baru. Nikkei melaporkan jet tempur anyar ini diperkirakan akan dikirim ke angkatan udara Jepang pada pertengahan 2030-an nanti. Partisipasi Lockheed sebagai mitra junior dalam pengembangan ini terjadi setelah sebelumnya mengusulkan desain hybrid berdasarkan jet F-35 dan F-22 miliknya.