KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Rupiah melemah pada Senin (13/6) pagi. Mengutip Bloomberg pada pukul 09.04 WIB, rupiah dibuka bergerak ke level Rp 14.653 per dolar AS. Rupiah anjlok 0,68% dari penutupan perdagangan akhir pekan lalu di level Rp 14.553 per dolar AS. Kurs rupiah diprediksi masih akan bergerak melemah terhadap dollar Amerika Serikat (AS) pada perdagangan Senin (13/6). Hal ini seiring dengan rilis data inflasi Amerika Serikat (AS) pada Jumat (10/6) yang tetap tinggi.
Loyo, Rupiah Melemah 0,68% ke Level Rp 14.653 Per Dolar AS pada Senin (13/6) Pagi
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Rupiah melemah pada Senin (13/6) pagi. Mengutip Bloomberg pada pukul 09.04 WIB, rupiah dibuka bergerak ke level Rp 14.653 per dolar AS. Rupiah anjlok 0,68% dari penutupan perdagangan akhir pekan lalu di level Rp 14.553 per dolar AS. Kurs rupiah diprediksi masih akan bergerak melemah terhadap dollar Amerika Serikat (AS) pada perdagangan Senin (13/6). Hal ini seiring dengan rilis data inflasi Amerika Serikat (AS) pada Jumat (10/6) yang tetap tinggi.