KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Ekonom Makroekonomi dan Pasar Keuangan Lembaga Penyelidikan Ekonomi dan Masyarakat (LPEM) FEB UI Teuku Riefky memperkirakan inflasi pada Mei 2022 masih akan tetap tinggi. Dirinya menduga inflasi pada Mei 2022 mencapai 3,65% -3,7% secara year on year (yoy). Sementara inflasi inti mencapai 2,4% -2,5% yoy. “Inflasi intinya, kita menduga tidak akan setinggi di April 2022 (yang mencapai 2,60%),” ujar Riefky kepada Kontan.co.id, Rabu (18/5).
LPEM FEB UI Proyeksikan Inflasi pada Mei 2022 Dikisaran 3,65%-3,7%
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Ekonom Makroekonomi dan Pasar Keuangan Lembaga Penyelidikan Ekonomi dan Masyarakat (LPEM) FEB UI Teuku Riefky memperkirakan inflasi pada Mei 2022 masih akan tetap tinggi. Dirinya menduga inflasi pada Mei 2022 mencapai 3,65% -3,7% secara year on year (yoy). Sementara inflasi inti mencapai 2,4% -2,5% yoy. “Inflasi intinya, kita menduga tidak akan setinggi di April 2022 (yang mencapai 2,60%),” ujar Riefky kepada Kontan.co.id, Rabu (18/5).