KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah berencana meluncurkan Bahan Bakar Minyak (BBM) baru yang rendah sulfur dalam waktu dekat. Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan mengklaim, saat ini pemerintah tengah berupaya mencari BBM jenis baru baru ini. Bahkan menurutnya usahanya kini mulai menujukan hasil. "Sudah hampir dapat (BBM jenis baru), hanya saya belum berani buka," ujar Luhut dijumpai usai Temu Bisnis Aksi Afirmasi P3DN Tahap VIII Tahun 2024 dengan tema "Membangun Ekosistem Ekonomi Digital untuk Produk Lokal" di ICE BSD, Selasa (17/9).
Luhut Buka-bukaan, Sebut Indonesia Sudah Hampir dapat Pengganti BBM Jenis Baru
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah berencana meluncurkan Bahan Bakar Minyak (BBM) baru yang rendah sulfur dalam waktu dekat. Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan mengklaim, saat ini pemerintah tengah berupaya mencari BBM jenis baru baru ini. Bahkan menurutnya usahanya kini mulai menujukan hasil. "Sudah hampir dapat (BBM jenis baru), hanya saya belum berani buka," ujar Luhut dijumpai usai Temu Bisnis Aksi Afirmasi P3DN Tahap VIII Tahun 2024 dengan tema "Membangun Ekosistem Ekonomi Digital untuk Produk Lokal" di ICE BSD, Selasa (17/9).