KONTAN.CO.ID - KUALA LUMPUR. Perdana Menteri Malaysia Mahathir Mohamad membuat kontroversi atas protes anti-pemerintah yang terjadi di Hong Kong. Ia mengatakan bahwa Kepala Eksekutif Hong Kong Carrie Lam Cheng Yuet-ngor harus mengundurkan diri untuk mengurangi ketegangan. Dilansir dari South China Morning Post perdana menteri berusia 94 tahun ini mengingatkan tragedi Tiananmen pada 1989 terjadi berlarut-larut, sehingga memerlukan keputusan besar supaya hal seperti itu tak terjadi lagi. Baca Juga: Sehari menjelang demo besar, polisi Hong Kong mengubah pedoman pengendalian massa
Mahathir: Carrie Lam sebaiknya mundur dari posisi pemimpin Hong Kong
KONTAN.CO.ID - KUALA LUMPUR. Perdana Menteri Malaysia Mahathir Mohamad membuat kontroversi atas protes anti-pemerintah yang terjadi di Hong Kong. Ia mengatakan bahwa Kepala Eksekutif Hong Kong Carrie Lam Cheng Yuet-ngor harus mengundurkan diri untuk mengurangi ketegangan. Dilansir dari South China Morning Post perdana menteri berusia 94 tahun ini mengingatkan tragedi Tiananmen pada 1989 terjadi berlarut-larut, sehingga memerlukan keputusan besar supaya hal seperti itu tak terjadi lagi. Baca Juga: Sehari menjelang demo besar, polisi Hong Kong mengubah pedoman pengendalian massa