KUALUMPUR. Hamza Kashgari (23), wartawan asal Arab Saudi di deportasi oleh pemerintah Malaysia. Hal tersebut dilakukan karena Hamza Kashgari dituduh menghina Nabi Muhammad lewat akun twitternya. Seperti yang dilansir BBC, Kepolisian Malaysia membenarkan peristiwa tersebut terjadi Minggu (12/2), dan kebijakan mendapatkan protes dari pejuang hak asasi manusia di negeri tersebut. Pekan lalu, Kashgari lewat akun twitternya membuat kalimat yang dinilai meragukan sosok Nabi, hal tersebut ia lakukan saat ada perayaan hari Maulid Nabi.
Malaysia deportasi wartawan asal Arab Saudi
KUALUMPUR. Hamza Kashgari (23), wartawan asal Arab Saudi di deportasi oleh pemerintah Malaysia. Hal tersebut dilakukan karena Hamza Kashgari dituduh menghina Nabi Muhammad lewat akun twitternya. Seperti yang dilansir BBC, Kepolisian Malaysia membenarkan peristiwa tersebut terjadi Minggu (12/2), dan kebijakan mendapatkan protes dari pejuang hak asasi manusia di negeri tersebut. Pekan lalu, Kashgari lewat akun twitternya membuat kalimat yang dinilai meragukan sosok Nabi, hal tersebut ia lakukan saat ada perayaan hari Maulid Nabi.