JAKARTA. Baru-baru ini, wacana penggunaan dana haji untuk infrastruktur ramai diperbincangkan. Sedangkan di Malaysia, skema tersebut bukanlah barang baru. Bahkan, negeri jiran ini sudah menerapkan penggunaan dana infrastruktur sejak puluhan tahun lalu. "Kalau di Malaysia, itu sudah sejak 1980an. Tidak hanya untuk infrastruktur, tetapi juga untuk investasi perkebunan, pasar modal dan lain-lain," ujar pengamat infrastruktur dari Universitas Indonesia Wicasono Adi kepada KompasProperti, Selasa (1/8).
Malaysia sejak 80-an sudah manfaatkan Dana Haji
JAKARTA. Baru-baru ini, wacana penggunaan dana haji untuk infrastruktur ramai diperbincangkan. Sedangkan di Malaysia, skema tersebut bukanlah barang baru. Bahkan, negeri jiran ini sudah menerapkan penggunaan dana infrastruktur sejak puluhan tahun lalu. "Kalau di Malaysia, itu sudah sejak 1980an. Tidak hanya untuk infrastruktur, tetapi juga untuk investasi perkebunan, pasar modal dan lain-lain," ujar pengamat infrastruktur dari Universitas Indonesia Wicasono Adi kepada KompasProperti, Selasa (1/8).