KONTAN.CO.ID - PARIS. Perusahaan ekuitas swasta Amerika Serikat (AS), Silver Lake telah setuju untuk menginvestasikan US$ 500 juta ke klub sepak bola Inggris, Manchester City. Silver Lake akan membeli lebih dari 10% City Football Group (CFG) yang dikendalikan oleh pengusaha Abu Dhabi pemilik Manchester City. Klub-klub sepak bola top Eropa menarik banyak uang dari beberapa investor terkaya dunia selama dekade terakhir, hal ini tak lain karena oleh raga ini memiliki banyak penggemar di pasar yang menguntungkan seperti Asia, Amerika Serikat dan Timur Tengah. Portofolio properti klub juga sering dianggap sebagai aset yang menguntungkan. Baca Juga: Manchester City raup rekor pendapatan US$ 693 juta
Manchester City menarik investasi US$ 500 juta dari Silver Lake
KONTAN.CO.ID - PARIS. Perusahaan ekuitas swasta Amerika Serikat (AS), Silver Lake telah setuju untuk menginvestasikan US$ 500 juta ke klub sepak bola Inggris, Manchester City. Silver Lake akan membeli lebih dari 10% City Football Group (CFG) yang dikendalikan oleh pengusaha Abu Dhabi pemilik Manchester City. Klub-klub sepak bola top Eropa menarik banyak uang dari beberapa investor terkaya dunia selama dekade terakhir, hal ini tak lain karena oleh raga ini memiliki banyak penggemar di pasar yang menguntungkan seperti Asia, Amerika Serikat dan Timur Tengah. Portofolio properti klub juga sering dianggap sebagai aset yang menguntungkan. Baca Juga: Manchester City raup rekor pendapatan US$ 693 juta