KONTAN.CO.ID - Sebagai bentuk dukungan sinergi Mandiri Group dan startups untuk pertumbuhan bisnis bersama, PT Mandiri Capital Indonesia (MCI) kembali menyelenggarakan program Xponent batch kedua yang mengangkat tema “Collaboration & Growth Program” pada 16 Maret 2023. “Xponent batch kedua ini bertemakan Collaboration & Growth Program, dimana kami memfasilitasikan kolaborasi agar semua pihak, yaitu korporasi dalam hal ini adalah Mandiri Group, dan startups, dapat tumbuh bersama. Program ini menjadi peluang bagi startup untuk terhubung dan mengembangkan bisnisnya dengan Mandiri Group yang memiliki ekosistem lebih dari 120 unit bisnis, 11 anak usaha, dan 3 cucu usaha terafiliasi,” Ucap Dennis Pratistha, Chief Investment Officer PT Mandiri Capital Indonesia. Program Xponent batch kedua ini akan berlangsung pada hari Kamis, 16 Maret 2023. Para startup dapat mendaftar ke program ini melalui www.mci-exponent.com sampai dengan hari Jumat, 10 Maret 2023.
Mandiri Capital Bantu Jembatani Startup dengan Unit Usaha Mandiri Group lewat Xponent
KONTAN.CO.ID - Sebagai bentuk dukungan sinergi Mandiri Group dan startups untuk pertumbuhan bisnis bersama, PT Mandiri Capital Indonesia (MCI) kembali menyelenggarakan program Xponent batch kedua yang mengangkat tema “Collaboration & Growth Program” pada 16 Maret 2023. “Xponent batch kedua ini bertemakan Collaboration & Growth Program, dimana kami memfasilitasikan kolaborasi agar semua pihak, yaitu korporasi dalam hal ini adalah Mandiri Group, dan startups, dapat tumbuh bersama. Program ini menjadi peluang bagi startup untuk terhubung dan mengembangkan bisnisnya dengan Mandiri Group yang memiliki ekosistem lebih dari 120 unit bisnis, 11 anak usaha, dan 3 cucu usaha terafiliasi,” Ucap Dennis Pratistha, Chief Investment Officer PT Mandiri Capital Indonesia. Program Xponent batch kedua ini akan berlangsung pada hari Kamis, 16 Maret 2023. Para startup dapat mendaftar ke program ini melalui www.mci-exponent.com sampai dengan hari Jumat, 10 Maret 2023.