KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Maraknya kasus pencurian tabungan nasabah, perbankan pun mulai memperketat keamanan. Salah satunya PT Bank Mandiri (Persero) Tbk yang kini telah melakukan pengecekan secara berkala di setiap mesin anjungan tunai mandiri (ATM) milik perseroan. Kendati demikian, Direktur Utama Bank Mandiri Kartika Wirjoatmodjo menjelaskan, saat ini marak dilakukan oleh komplotan dari negara asing. Salah satu negaranya antara lain Eropa Timur, Malaysia dan China, pun bentuk pencurian yang dilakukan pun beragam. Sementara untuk kasus yang sedang marak yakni skimming, Tiko sapaan akrab Kartika menilai cara tersebut adalah cara tradisional.
Mandiri: Fraud skimming bisa teratasi 100% bila seluruh kartu memakai chip
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Maraknya kasus pencurian tabungan nasabah, perbankan pun mulai memperketat keamanan. Salah satunya PT Bank Mandiri (Persero) Tbk yang kini telah melakukan pengecekan secara berkala di setiap mesin anjungan tunai mandiri (ATM) milik perseroan. Kendati demikian, Direktur Utama Bank Mandiri Kartika Wirjoatmodjo menjelaskan, saat ini marak dilakukan oleh komplotan dari negara asing. Salah satu negaranya antara lain Eropa Timur, Malaysia dan China, pun bentuk pencurian yang dilakukan pun beragam. Sementara untuk kasus yang sedang marak yakni skimming, Tiko sapaan akrab Kartika menilai cara tersebut adalah cara tradisional.