KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Mandiri Sekuritas (Mandiri Sekuritas), anak usaha dari Bank Mandiri, kembali mencatatkan pertumbuhan bisnis kuat di tengah masa pandemi, didukung seluruh lini bisnis. Berdasarkan laporan keuangan perusahaan, Investment Banking dan Retail yang masing-masing tumbuh 118%, Mandiri Securities Singapore yang tumbuh sebesar 78%, dan Capital Market Institusi sebesar 60%. Pertumbuhan kuat seluruh lini bisnis tersebut membuat Mandiri Sekuritas mencatatkan pendapatan usaha yang meningkat sebesar 93% menjadi Rp 872 miliar dan laba bersih meningkat signifikan sebesar 426% menjadi Rp 231 miliar pada Kuartal III/2021 dibandingkan dengan periode yang sama tahun 2020.
Mandiri Sekuritas kembali catatkan pertumbuhan bisnis ciamik di Kuartal III/2021
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Mandiri Sekuritas (Mandiri Sekuritas), anak usaha dari Bank Mandiri, kembali mencatatkan pertumbuhan bisnis kuat di tengah masa pandemi, didukung seluruh lini bisnis. Berdasarkan laporan keuangan perusahaan, Investment Banking dan Retail yang masing-masing tumbuh 118%, Mandiri Securities Singapore yang tumbuh sebesar 78%, dan Capital Market Institusi sebesar 60%. Pertumbuhan kuat seluruh lini bisnis tersebut membuat Mandiri Sekuritas mencatatkan pendapatan usaha yang meningkat sebesar 93% menjadi Rp 872 miliar dan laba bersih meningkat signifikan sebesar 426% menjadi Rp 231 miliar pada Kuartal III/2021 dibandingkan dengan periode yang sama tahun 2020.