KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah melalui Badan Pengatur Jalan Tol (BPJT) menyebutkan saat ini proses lelang sembilan ruas jalan tol sudah masuk dalam tahap persiapan dokumen pelelangan hingga penetapan pelelangan. Kepala BPJT, Danang Parikesit menjabarkan Ruas Kamal-Teluk-Naga-Rajeg sepanjang 39,20 km dengan investasi 18,51 triliun, sudah melalui tahapan penetapan pelelangan oleh Menteri PUPR. Lalu Akses Patimban sepanjang 37,7 km senilai Rp 6,36 triliun, sudah memasuki usulan penetapan lokasi rencana dimulai pada November 2020. Selanjutnya, Ruas Bogor-Serpong via Parung sepanjang 31,17 km dengan investasi sebesar Rp 8,95 triliun, sedang melengkapi dokumen lelang sudah disampaikan ke BPJT, demikian pula dengan Ruas Sentul Selatan-Karawang Barat sepanjang 61,50 km dengan investasi Rp 15,20 triliun.
Masih tentukan jadwal, inilah perkembangan kesiapan lelang 9 ruas jalan tol BPJT
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah melalui Badan Pengatur Jalan Tol (BPJT) menyebutkan saat ini proses lelang sembilan ruas jalan tol sudah masuk dalam tahap persiapan dokumen pelelangan hingga penetapan pelelangan. Kepala BPJT, Danang Parikesit menjabarkan Ruas Kamal-Teluk-Naga-Rajeg sepanjang 39,20 km dengan investasi 18,51 triliun, sudah melalui tahapan penetapan pelelangan oleh Menteri PUPR. Lalu Akses Patimban sepanjang 37,7 km senilai Rp 6,36 triliun, sudah memasuki usulan penetapan lokasi rencana dimulai pada November 2020. Selanjutnya, Ruas Bogor-Serpong via Parung sepanjang 31,17 km dengan investasi sebesar Rp 8,95 triliun, sedang melengkapi dokumen lelang sudah disampaikan ke BPJT, demikian pula dengan Ruas Sentul Selatan-Karawang Barat sepanjang 61,50 km dengan investasi Rp 15,20 triliun.