KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sistem ganjil genap merupakan upaya yang dilakukan untuk mengurai kemacetan di jalan raya. Saat ini ji coba ganjil genap di Jalan Margonda Raya, Kota Depok, Jawa Barat, telah diberlakukan. Polisi mengatakan uji coba dilakukan sebagai bagian sosialisasi aturan kepada warga. Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Metro Depok telah memulai memberlakukan uji coba ganjil genap kendaraan bermotor pada 4 Desember 2021. Sistem ganjil genap akan berlaku pada akhir pekan mulai pukul 12.00 sampai 18.00 WIB di sepanjang Jalan Margonda Raya mulai dari kolong flyover UI sampai Simpang Ramanda.
Masih uji coba, pelanggar ganjil genap di Jalan Margonda Depok belum ditilang
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sistem ganjil genap merupakan upaya yang dilakukan untuk mengurai kemacetan di jalan raya. Saat ini ji coba ganjil genap di Jalan Margonda Raya, Kota Depok, Jawa Barat, telah diberlakukan. Polisi mengatakan uji coba dilakukan sebagai bagian sosialisasi aturan kepada warga. Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Metro Depok telah memulai memberlakukan uji coba ganjil genap kendaraan bermotor pada 4 Desember 2021. Sistem ganjil genap akan berlaku pada akhir pekan mulai pukul 12.00 sampai 18.00 WIB di sepanjang Jalan Margonda Raya mulai dari kolong flyover UI sampai Simpang Ramanda.