KONTAN.CO.ID - JAKARTA. CocaCola Europacific Partners (CCEP) Indonesia melalui PT Amandina Bumi Nusantara (Amandina) menyatakan momen Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 dapat pemimpin yang mengerti bisnis keberlanjutan. "Kami berharap siapapun yang terpilih nanti, dapat memiliki visi bisnis keberlanjutan secara holistik. Jika itu terjadi, maka usaha-usaha kami dalam proyek daur ulang dapat berjalan lancar," ujar Board of Commisioner Member Amandina Bumi Nusantara Lucia Karina ditemui dalam acara diskusi di Plataran, Jakarta Pusat, Selasa (14/11). Tak hanya itu, dia juga membujuk pemerintah untuk memberikan insentif fiskal kepada perusahaan yang menerapkan penggunaan daur ulang kemasan polyethylene terephthalate (PET).
Masuki Momen Pemilu, Begini Harapan Coca-Cola Europacific (CCEP)
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. CocaCola Europacific Partners (CCEP) Indonesia melalui PT Amandina Bumi Nusantara (Amandina) menyatakan momen Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 dapat pemimpin yang mengerti bisnis keberlanjutan. "Kami berharap siapapun yang terpilih nanti, dapat memiliki visi bisnis keberlanjutan secara holistik. Jika itu terjadi, maka usaha-usaha kami dalam proyek daur ulang dapat berjalan lancar," ujar Board of Commisioner Member Amandina Bumi Nusantara Lucia Karina ditemui dalam acara diskusi di Plataran, Jakarta Pusat, Selasa (14/11). Tak hanya itu, dia juga membujuk pemerintah untuk memberikan insentif fiskal kepada perusahaan yang menerapkan penggunaan daur ulang kemasan polyethylene terephthalate (PET).