KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Emiten peritel PT Matahari Department Store Tbk (LPPF) menyiapkan Rp 300 miliar untuk belanja modal alias capital expenditure (capex) untuk menggelar ekspansi di 2024. Direktur & Chief Financial Officer Matahari Niraj Jain manyampaikan anggaran Rp 300 miliar itu akan digunakan untuk renovasi toko baru dan adaptasi teknologi informasi alias information technology (IT). "Kami tidak berencana untuk melakukan akuisisi, pembelian kembali saham maupun rencana pembelian kembali saham baru pada tahun ini," ucap dia dalam earnings calls, Senin (26/2).
Matahari Department Store (LPPF) Mengalokasikan Rp 300 Miliar untuk Capex Tahun Ini
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Emiten peritel PT Matahari Department Store Tbk (LPPF) menyiapkan Rp 300 miliar untuk belanja modal alias capital expenditure (capex) untuk menggelar ekspansi di 2024. Direktur & Chief Financial Officer Matahari Niraj Jain manyampaikan anggaran Rp 300 miliar itu akan digunakan untuk renovasi toko baru dan adaptasi teknologi informasi alias information technology (IT). "Kami tidak berencana untuk melakukan akuisisi, pembelian kembali saham maupun rencana pembelian kembali saham baru pada tahun ini," ucap dia dalam earnings calls, Senin (26/2).