KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Mayoritas bursa Asia dibuka melemah pada perdagangan awal pekan ini. Senin (19/9) pukul 08.25 WIB, indeks Hang Seng turun 66,34 poin atau 0,35% ke 18.695,35, Taiex turun 36,30 poin atau 0,24% ke 14.530,60, Kospi turun 11,21 poin atau 0,47% ke 2.371,45. ASX 200 naik 1,92 poin atau 0,03% ke 6.841,00, Straits Times naik 1,42 poin atau 0,04% ke 3.270,11 dan FTSE Malaysia turun 15,33 poin atau 1,04% ke 1.452,02. Bursa Asia bergerak mixed pagi ini dengan mayoritas indeks melemah setelah ekuitas global mencatat pekan terburuk mereka sejak pasar mencapai level terendah tahun ini pada Juni lalu.
Mayoritas Bursa Asia Melemah Pada Perdagangan Senin (19/9) Pagi
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Mayoritas bursa Asia dibuka melemah pada perdagangan awal pekan ini. Senin (19/9) pukul 08.25 WIB, indeks Hang Seng turun 66,34 poin atau 0,35% ke 18.695,35, Taiex turun 36,30 poin atau 0,24% ke 14.530,60, Kospi turun 11,21 poin atau 0,47% ke 2.371,45. ASX 200 naik 1,92 poin atau 0,03% ke 6.841,00, Straits Times naik 1,42 poin atau 0,04% ke 3.270,11 dan FTSE Malaysia turun 15,33 poin atau 1,04% ke 1.452,02. Bursa Asia bergerak mixed pagi ini dengan mayoritas indeks melemah setelah ekuitas global mencatat pekan terburuk mereka sejak pasar mencapai level terendah tahun ini pada Juni lalu.