KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bencana alam merupakan peristiwa yang sulit dihindari dan membutuhkan penanganan yang tepat. Dalam beberapa kesempatan, PT Medco Energi Internasional Tbk (MEDC) turun tangan memberikan bantuan di lokasi terjadinya bencana. Presiden Direktur MEDC Hilmi Panigoro menyebut, MEDC bersama anak perusahaannya cukup berpengalaman dalam membantu penanggulangan bencana alam di Indonesia. Seperti tsunami di Aceh, Banten, Palu, dan Donggala hingga gempa bumi di Yogyakarta, Padang, hingga Lombok. “Perusahaan juga membantu korban bencana banjir yang sering melanda beberapa daerah terutama di daerah operasi MEDC,” tambah dia, akhir pekan lalu.
Medco Energi Internasional (MEDC) bantu penanggulangan bencana alam di Indonesia
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bencana alam merupakan peristiwa yang sulit dihindari dan membutuhkan penanganan yang tepat. Dalam beberapa kesempatan, PT Medco Energi Internasional Tbk (MEDC) turun tangan memberikan bantuan di lokasi terjadinya bencana. Presiden Direktur MEDC Hilmi Panigoro menyebut, MEDC bersama anak perusahaannya cukup berpengalaman dalam membantu penanggulangan bencana alam di Indonesia. Seperti tsunami di Aceh, Banten, Palu, dan Donggala hingga gempa bumi di Yogyakarta, Padang, hingga Lombok. “Perusahaan juga membantu korban bencana banjir yang sering melanda beberapa daerah terutama di daerah operasi MEDC,” tambah dia, akhir pekan lalu.