KONTAN.CO.ID - SHANGHAI. Media pemerintah China pada hari Senin mendesak pihak berwenang untuk mengambil "garis yang lebih keras" (tougher line) terhadap pengunjuk rasa di Hong Kong yang merusak kantor berita Xinhua yang dikelola pemerintah dan bangunan lainnya pada akhir pekan lalu, dengan mengatakan kekerasan merusak aturan hukum kota. Mengutip Reuters, Senin (4/11), dalam sebuah tajuk rencana, surat kabar China Daily yang didukung negara mengkritik serangan “nakal” oleh para demonstran “naif”. Baca Juga: Hong Kong akhirnya mengalami resesi pertama dalam satu dekade terakhir
Media pemerintah China desak penanganan yang lebih keras pada demonstran Hong Kong
KONTAN.CO.ID - SHANGHAI. Media pemerintah China pada hari Senin mendesak pihak berwenang untuk mengambil "garis yang lebih keras" (tougher line) terhadap pengunjuk rasa di Hong Kong yang merusak kantor berita Xinhua yang dikelola pemerintah dan bangunan lainnya pada akhir pekan lalu, dengan mengatakan kekerasan merusak aturan hukum kota. Mengutip Reuters, Senin (4/11), dalam sebuah tajuk rencana, surat kabar China Daily yang didukung negara mengkritik serangan “nakal” oleh para demonstran “naif”. Baca Juga: Hong Kong akhirnya mengalami resesi pertama dalam satu dekade terakhir