KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Perusahaan ritel produk pakaian, PT Mega Perintis Tbk (ZONE) membagikan deviden sebesar Rp 16,15 per lembar saham atau sebesar Rp 14,53 miliar dalam Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) yang digelar Kamis (6/6). Direktur sekaligus Corporate Secretary PT Mega Perintis Tbk Luki Rusli menjabarkan jumlah deviden yang dibagikan juga merupakan 30% dari laba bersih yang diatribusikan kepada pemilik entitas induk dari tahun buku 2023. "Pada agenda kedua RUPST hari ini adalah penetapan penggunaan laba bersih yang diatribusikan kepada pemilik entitas induk sebagai deviden tunai sebesar Rp 16,15 per lembar saham atau Rp 14,53 miliar atau 30% dari hasil laba bersih," ujarnya kepada media secara virtual, Kamis (6/6).
Mega Perintis (ZONE) akan Bagi Dividen Rp 14,53 Miliar, Setara Rp 16,15 Per Saham
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Perusahaan ritel produk pakaian, PT Mega Perintis Tbk (ZONE) membagikan deviden sebesar Rp 16,15 per lembar saham atau sebesar Rp 14,53 miliar dalam Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) yang digelar Kamis (6/6). Direktur sekaligus Corporate Secretary PT Mega Perintis Tbk Luki Rusli menjabarkan jumlah deviden yang dibagikan juga merupakan 30% dari laba bersih yang diatribusikan kepada pemilik entitas induk dari tahun buku 2023. "Pada agenda kedua RUPST hari ini adalah penetapan penggunaan laba bersih yang diatribusikan kepada pemilik entitas induk sebagai deviden tunai sebesar Rp 16,15 per lembar saham atau Rp 14,53 miliar atau 30% dari hasil laba bersih," ujarnya kepada media secara virtual, Kamis (6/6).