KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Emiten ritel fesyen dan produsen garmen PT Mega Perintis Tbk (ZONE) harus menghadapi sentimen negatif yang menekan bisnisnya di awal tahun ini. Sebagaimana diketahui terdapat sejumlah faktor yang membayangi perekonomian, mulai dari pelemahan ekonomi global hingga virus korona di dalam negeri. Direktur Utama Mega Perintis, FX Afat Adinata menjelaskan sejauh ini masih mengikuti perkembangan mengenai Warga Negara Indonesia (WNI) yang positif corona. "Pastinya bila kasus corona merebak di Indonesia, industri fashion ritel kena dampaknya," jelasnya kepada Kontan.co.id, Senin (2/3). Baca Juga: Pabrik China stop produksi, Mega Perintis (ZONE) bakal penuhi bahan baku dari Bandung
Mega Perintis (ZONE) siapkan promosi menarik hadapi efek corona di Indonesia
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Emiten ritel fesyen dan produsen garmen PT Mega Perintis Tbk (ZONE) harus menghadapi sentimen negatif yang menekan bisnisnya di awal tahun ini. Sebagaimana diketahui terdapat sejumlah faktor yang membayangi perekonomian, mulai dari pelemahan ekonomi global hingga virus korona di dalam negeri. Direktur Utama Mega Perintis, FX Afat Adinata menjelaskan sejauh ini masih mengikuti perkembangan mengenai Warga Negara Indonesia (WNI) yang positif corona. "Pastinya bila kasus corona merebak di Indonesia, industri fashion ritel kena dampaknya," jelasnya kepada Kontan.co.id, Senin (2/3). Baca Juga: Pabrik China stop produksi, Mega Perintis (ZONE) bakal penuhi bahan baku dari Bandung