KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Perusahaan yang bergerak di bidang pengadaan barang dan jasa untuk pembangkit tenaga listrik PT Megapower Makmur Tbk (MPOW) mencatatkan kinerja yang kurang memuaskan di kuartal I-2020. Berdasarkan laporan keuangan di Bursa Efek Indonesia (BEI), Pendapatan MPOW di kuartal I-2020 tercatat sebesar Rp 6,99 miliar atau turun 51,42% (yoy) dibandingkan realisasi pendapatan di kuartal I-2019 sebesar Rp 14,39 miliar. Sementara itu, beban pokok pendapatan MPOW turun 14,53% (yoy) dari Rp 7,57 miliar di kuartal I-2019 menjadi Rp 6,47 miliar di kuartal I-2020.
Megapower Makmur (MPOW) merugi Rp 23 miliar di Kuartal I 2020
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Perusahaan yang bergerak di bidang pengadaan barang dan jasa untuk pembangkit tenaga listrik PT Megapower Makmur Tbk (MPOW) mencatatkan kinerja yang kurang memuaskan di kuartal I-2020. Berdasarkan laporan keuangan di Bursa Efek Indonesia (BEI), Pendapatan MPOW di kuartal I-2020 tercatat sebesar Rp 6,99 miliar atau turun 51,42% (yoy) dibandingkan realisasi pendapatan di kuartal I-2019 sebesar Rp 14,39 miliar. Sementara itu, beban pokok pendapatan MPOW turun 14,53% (yoy) dari Rp 7,57 miliar di kuartal I-2019 menjadi Rp 6,47 miliar di kuartal I-2020.