KONTAN.CO.ID- JAKARTA. Skema periodic call auction kembali menjadi sorotan pelaku pasar, terlebih setelah saham PT Barito Renewables Energy Tbk (BREN) masuk ke dalam papan pemantauan khusus sejak 29 Mei 2024. Ini bukan kali pertama implementasi mekanisme periodic call auction menuai respon negatif. Sebelumnya respon negatif datang saat implementasi papan pemantauan khusus tahap kedua di 25 Maret 2024. Direktur Penilaian Perusahaan Bursa Efek Indonesia I Gede Nyoman Yetna menyampaikan setiap substansi masukan dalam bentuk apapun akan diterima oleh BEI.
Mekanisme Periodic Call Auction Kembali Menuai Protes, Begini Respon BEI
KONTAN.CO.ID- JAKARTA. Skema periodic call auction kembali menjadi sorotan pelaku pasar, terlebih setelah saham PT Barito Renewables Energy Tbk (BREN) masuk ke dalam papan pemantauan khusus sejak 29 Mei 2024. Ini bukan kali pertama implementasi mekanisme periodic call auction menuai respon negatif. Sebelumnya respon negatif datang saat implementasi papan pemantauan khusus tahap kedua di 25 Maret 2024. Direktur Penilaian Perusahaan Bursa Efek Indonesia I Gede Nyoman Yetna menyampaikan setiap substansi masukan dalam bentuk apapun akan diterima oleh BEI.