KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Corpus Sekuritas Indonesia saat ini sudah mengantongi mandat tujuh perusahaan yang akan melakukan penawaran saham perdana atau Initial Public Offering (IPO). Ketujuhnya akan menawarkan saham perdana mereka tahun depan. Sebelumnya pihak Corpus Sekuritas mengatakan, ada satu perusahaan yang rencana awalnya IPO tahun ini. Namun, perusahaan tersebut menunda niat tersebut dengan alasan perusahaan masih menunggu proses pemilihan Presiden. "Proses menjelang pilpres dikhawatirkan jelek, ada hal-hal yang tidak diinginkan seperti adanya kegaduhan politik, sehingga investor tidak ada yang mau jika IPO dilakukan sekarang," kata Khristiono Gunarso Komisars Utama PT Corpus Sekuritas Indonesia kepada Kontan, Rabu (19/9).
Melalui Corpus Sekuritas, tujuh perusahaan IPO tahun depan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Corpus Sekuritas Indonesia saat ini sudah mengantongi mandat tujuh perusahaan yang akan melakukan penawaran saham perdana atau Initial Public Offering (IPO). Ketujuhnya akan menawarkan saham perdana mereka tahun depan. Sebelumnya pihak Corpus Sekuritas mengatakan, ada satu perusahaan yang rencana awalnya IPO tahun ini. Namun, perusahaan tersebut menunda niat tersebut dengan alasan perusahaan masih menunggu proses pemilihan Presiden. "Proses menjelang pilpres dikhawatirkan jelek, ada hal-hal yang tidak diinginkan seperti adanya kegaduhan politik, sehingga investor tidak ada yang mau jika IPO dilakukan sekarang," kata Khristiono Gunarso Komisars Utama PT Corpus Sekuritas Indonesia kepada Kontan, Rabu (19/9).