KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Melawan arus bursa Asia, Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) tergelincir di zona merah. Indeks dibuka melemah 13,89 poin ke posisi 6.120,06 pukul 09.05 WIB, usai mencetak rekor tertinggi, kemarin. Indeks kurang tenaga lantaran hanya didukung empat sektor. Perdagangkan memimpin dengan kenaikan 0,55%. Namun, enam sektor tumbang, terutama infrastruktur yang melorot 0,89%. Mengutip RTI, 96 saham mencoba naik, berbanding 61 saham yang turun.
Melawan arus, IHSG dibuka tergelincir
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Melawan arus bursa Asia, Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) tergelincir di zona merah. Indeks dibuka melemah 13,89 poin ke posisi 6.120,06 pukul 09.05 WIB, usai mencetak rekor tertinggi, kemarin. Indeks kurang tenaga lantaran hanya didukung empat sektor. Perdagangkan memimpin dengan kenaikan 0,55%. Namun, enam sektor tumbang, terutama infrastruktur yang melorot 0,89%. Mengutip RTI, 96 saham mencoba naik, berbanding 61 saham yang turun.