KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) masih akan mendapat beberapa katalis positif pada semester kedua tahun ini. Salah satunya berasal dari rilis data pertumbuhan ekonomi kuartal II-2018 yang ada di atas ekspektasi pasar. Kondisi tersebut, sekaligus jadi momentum untuk mendulang untung. Salah satunya dari saham-saham emiten second liner atau saham dengan kapitalisasi pasar sedang dan kecil. Muhammad Nafan Aji, analis Binaartha Parama Sekuritas, mengatakan, saham lapis kedua yang menarik jadi pilihan investor di antaranya saham dengan valuasi price to earning ratio (PER) yang masih murah dan memiliki kinerja keuangan yang positif. "Jangan lupa juga untuk melihat manajemen risikonya," kata Nafan kepada KONTAN, Senin (6/8).
Memilih saham-saham lapis dua andalan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) masih akan mendapat beberapa katalis positif pada semester kedua tahun ini. Salah satunya berasal dari rilis data pertumbuhan ekonomi kuartal II-2018 yang ada di atas ekspektasi pasar. Kondisi tersebut, sekaligus jadi momentum untuk mendulang untung. Salah satunya dari saham-saham emiten second liner atau saham dengan kapitalisasi pasar sedang dan kecil. Muhammad Nafan Aji, analis Binaartha Parama Sekuritas, mengatakan, saham lapis kedua yang menarik jadi pilihan investor di antaranya saham dengan valuasi price to earning ratio (PER) yang masih murah dan memiliki kinerja keuangan yang positif. "Jangan lupa juga untuk melihat manajemen risikonya," kata Nafan kepada KONTAN, Senin (6/8).