KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah meminta para Pekerja Migran Indonesia (PMI) yang sedang bekerja dan berada di berbagai negara penempatan agar berbesar hati menunda mudik pada lebaran tahun ini. "Tentu banyak PMI yang ingin mudik karena rindu dengan keluarga: ibu, bapak anak, dan kerabat lainnya di kampung halaman. Dalam kesempatan ini, saya sangat berharap, meminta agar niat mudik ditunda dulu," kata Ida dalam keterangan tertulis, Minggu (18/4). Penundaan mudik ini lantaran Ida menilai situasi belum sepenuhnya kondusif. Tak hanya itu, ada pula kemungkinan para PMI tertular Covid-19 mengingat perjalanan yang panjang dan lama dari negara penempatan ke Indonesia.
Menaker Ida Fauziyah minta pekerja migran tunda mudik lebaran 2021
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah meminta para Pekerja Migran Indonesia (PMI) yang sedang bekerja dan berada di berbagai negara penempatan agar berbesar hati menunda mudik pada lebaran tahun ini. "Tentu banyak PMI yang ingin mudik karena rindu dengan keluarga: ibu, bapak anak, dan kerabat lainnya di kampung halaman. Dalam kesempatan ini, saya sangat berharap, meminta agar niat mudik ditunda dulu," kata Ida dalam keterangan tertulis, Minggu (18/4). Penundaan mudik ini lantaran Ida menilai situasi belum sepenuhnya kondusif. Tak hanya itu, ada pula kemungkinan para PMI tertular Covid-19 mengingat perjalanan yang panjang dan lama dari negara penempatan ke Indonesia.